Friday, January 22, 2016

Cyber Angel Deck for Tag Partner With Asuka Tenjouin / Alexis Rhodes (Yugioh GX Tag Force 2)

yugioh deck

Hello Duelist, setelah setahun ini sempat vakum akibat kesibukan kerja akhirnya kembali juga pada rutinitas nulis blog hehe.
Hmmm oke baiklah pada kesempatan kali ini (setelah vakum setahun) akan saya beberkan deck kreasi saya yg bisa dibilang lumayan (hehe) buat ngimbangi asuka tenjouin / alexis rhodes sebagai tag partner nya, langsung aja deh, cekidot!!!

Monster
Blade Skater x2
Cyber Prima
Etoile Cyber x2
Harvest Angel of Wisdom x2
Manju of the Ten Thousand Hand x3
Marshmallon
Sangan
Senju of the Ten Thousand Hand x3
Soul of Purity and Light
Cyber Angel - Benten (Ritual Monster)
Cyber Angel - Dakini (Ritual Monster) x2
Cyber Angel - Idaten (Ritual Monster)

Spell
Heavy Storm
Lightning Vortex (Set as Destiny Draw)
Machine Angel Ritual x3
Mystical Space Typhoon
Polymerization x2
Premature Burial
Snatch Steal
Swords of Revealing Light (Set as Destiny Draw)

Trap
Bottomless Trap Hole x2
Call of the Haunted
Mirror Force
Ring of Destruction
Solemn Judgement
Trap Hole
Widespread Ruin x2

Fusion Monster
Cyber Blader x2


Unsur utama dalam deck ini adalah ritual summon, dimana dengan spell card Machine Angel Ritual kita dapat men ritual summon monster ritual dengan mengorbankan sejumlah monster di tangan yg level nya sama / harus sejumlah sama dengan level / bintang monster ritual, sebagai contoh untuk men ritual summon cyber idaten atau cyber benten kalian perlu monster korban dengan jumlah level / bintang 6, kalian bisa gunakan cyber prima atau soul of purity and light. atau misal dengan cara lain seperti gunakan korban marshmallon dan sangan yg masing - masing punya bintang / level 3 yg jika di jumlah udah pasti 6. ritual summon tidak harus memakai 1 monster sebagai korban, bisa juga 2 atau bahkan lebih tergantung bintang / level monster ritual nya. Pasti pada bingung kan? sama ane juga gan.... hahahahahaha. Selain itu deck ini dilengkapi dengan monster andalan Asuka, yap Cyber Blader yg merupakan fusion summon antara Blade Skater dengan Etoile Cyber. Efek cyber Blader tergantung dari jumlah monster yg dimiliki lawan. Pertama, jika lawan punya 1 monster di arena, Cyber Blader tidak akan bisa hancur dalam battle. Kedua, Jika lawan punya 2 monster di arena, attack point Cyber Blader akan berlipat ganda menjadi 4200 (wewww emejing!!!). Ketiga, jika lawan punya 3 monster di arena, Cyber blader dapat mencegah dan mengobati.... eh salah maksud ane meniadakan / membatalkan efek dari spell, trap, maupun efek monster (gillllaaaakkkkk).

Yap ane rasa sekian pembahasan mengenai deck Cyber Ritual buatan ane buat Tag Partner sama gebetan alias Asuka tenjouin / Alexis Rhodes, selamat mencoba dan semoga terhibur. Keep Duel!!!!


yugioh deck
             
yugioh deck
yugioh deck
yugioh deck
yugioh deck

No comments:

Post a Comment